Passing Grade UB

NamaUniversitas Brawijaya
Jumlah Prodi79
Prodi Saintek50
Prodi Soshum29
Peminat TertinggiKEDOKTERAN
Peminat TerendahSENI RUPA MURNI
Rata-Rata Nilai UTBK
Tertinggi718
Terendah500
Lihat Akreditasi UB

Di artikel ini, kamu bisa mendapatkan informasi passing grade UB 2024 secara lengkap mulai dari daya tampung sampai nilai UTBK yang diterima di tiap jurusan.

Universitas Brawijaya sendiri merupakan salah satu PTN terbaik di Indonesia yang peminatnya sangat banyak.

Bahkan, UB sering langganan menjadi universitas dengan pendaftar terbanyak di SNBT.

Oleh karena itu, rasanya sangat penting untuk mengetahui passing gradenya terutama bagi kalian yang ingin kuliah di sini.

Seberapa ketat sih persaingan di UB?

Langsung saja simak informasinya di bawah ini!

Lompat ke:

passing grade ub

Nilai UTBK UB 2024

ProdiSkor UTBK
PSIKOLOGI500
PETERNAKAN530
AGROEKOTEKNOLOGI534
BUDIDAYA PERAIRAN540
SASTRA JEPANG545
MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN561
TEKNIK INDUSTRI PERTANIAN568
TEKNIK LINGKUNGAN576
KIMIA578
AGRIBISNIS580
PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA581
PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS582
PENDIDIKAN DOKTER HEWAN582
ADMINISTRASI PUBLIK583
TEKNIK PENGAIRAN584
MANAJEMEN PERHOTELAN584
STATISTIKA586
ILMU KELAUTAN587
BAHASA DAN SASTRA PRANCIS589
TEKNIK KOMPUTER590
AGROEKOTEKNOLOGI (PSDKU KEDIRI)590
ILMU PEMERINTAHAN591
ADMINISTRASI PENDIDIKAN592
TEKNIK INDUSTRI PERTANIAM595
PWK600
KEBIDANAN600
PARIWISATA602
MATEMATIKA602
ILMU PERPUSTAKAAN602
SASTRA CINA603
KEDOKTERAN HEWAN607
HUKUM608
TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN609
TEKNOLOGI PANGAN609
BIOTEKNOLOGI610
ILMU ADMINISTRASI PUBLIK610
ILMU POLITIK610
ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN613
ARSITEKTUR613
TEKNIK INDUSTRI614
TEKNIK INFORMATIKA615
TEKNOLOGI INFORMASI616
ADMINSTRASI BISNIS617
ADMINISTRASI BISNIS621
ILMU HUKUM623
PERENCANAAN WILAYAH & KOTA625
ILMU GIZI626
SISTEM INFORMASI627
FARMASI628
TEKNIK KIMIA628
SASTRA INGGRIS631
ILMU AKTUARIA635
HUBUNGAN INTERNASIONAL635
AKUNTANSI638
EKONOMI PEMBANGUNAN639
EKONOMI, KEUANGAN DAN PERBANKAN640
PENDIDIKAN DOKTER GIGI643
PERPAJAKAN644
ANTROPOLOGI647
MANAJEMEN650
KEDOKTERAN GIGI655
BIOLOGI665
EKONOMI ISLAM671
SOSIOLOGI689
AKTUARIA691
KEDOKTERAN696
TEKNIK SIPIL714
ILMU KOMUNIKASI718

Oke, dari tabel di atas, kurang lebih kamu sudah punya sedikit gambaran tentang tingkat persaingan di jurusan yang kamu pilih.

Jika masih bingung, kamu bisa perhatikan contoh berikut ini:

Misalnya, kamu mengincar jurusan Hubungan Internasional di UB lewat SBMPTN.

Maka, dari tabel di atas bisa disimpulkan bahwa:

  • Keketatannya sekitar 1 banding 22, artinya kamu akan bersaing dengan setidaknya 22 orang untuk memperebutkan 1 kuota yang tersedia.
  • Dari 1600-an orang yang mendaftar, hanya 76 orang saja yang diterima.
  • Nilai UTBK rata-rata yang diterima di jurusan Hubungan Internasional adalah 647.

Nah, setelah dijabarkan seperti contoh di atas, kamu harus perhatikan poin terakhirnya, yaitu yang berkaitan dengan Nilai UTBK.

Nilai UTBK nantinya akan digunakan untuk proses penyeleksian di SBMPTN.

Dari semua pendaftar di sebuah jurusan, akan diranking nilai UTBKnya berdasarkan nilai terbaik dan akan diambil sesuai dengan kuota yang tersedia.

Misalnya, di jurusan Hubungan Internasional akan diambil 76 orang dengan nilai UTBK terbaik.

Ingat! Nilai terbaik dari semua peserta. Bukan yang nilainya lebih atau sama dengan 647.

Intinya, nilai yang akan diterima tidak mutlak harus 647.

Diterima atau tidaknya akan sangat bergantung pada nilai peserta lainnya yang mendaftar di jurusan tersebut.

Bisa jadi lebih tinggi dari 647, atau bisa jadi lebih rendah.

Jadi, nilai yang diterima akan relatif terhadap nilai peserta lainnya!

Lihat Juga: Biaya Kuliah UB

Data passing grade UB di atas pada dasarnya tidak digunakan sebagai patokan mutlak untuk men-judge lolos atau tidaknya seseorang di sebuah jurusan.

Gunakan data-data di atas untuk referensi saja. Karena tidak ada yang tahu pasti seperti apa penilaian untuk diterima di sebuah jurusan.

Persiapkan diri mulai dari sekarang, terus belajar, berusaha, dan berdoa.

Semoga kamu bisa berkuliah di UB dan diterima di jurusan yang kamu inginkan.

Jika ada pertanyaan, kamu bisa bertanya atau ikut berdiskusi dengan berkomentar di bawah ini.

Sekian, selamat berjuang!

Data passing grade terakhir diupdate pada tanggal 26 Maret 2024. Jika ada data yang tidak sesuai, harap beri tahu kami melalui kolom komentar di bawah ini.
Referensi
  1. Website Resmi LTMPT. https://ltmpt.ac.id/. Diakses pada 17 Februari 2022.

Dapatkan informasi terupdate tentang passing grade, daya tampung, dan nilai UTBK dengan mendaftarkan alamat E-mail kamu di bawah ini!